Kamis, 26 Januari 2012

Hikmah Allah Menciptakan Syetan, Firaun, Qorun, dll.

 

“Diantara hikmah Allah menciptakan Syetan (baca: Iblis), Fir’aun, Qorun, Abu Jahal adalah Allah jadikan mereka sebagai batu ujian terhadap keimanan kita” atau kata-kata yang semakna dengan hal tersebut, karena tidak ada nilai kebaikan pada diri mereka (musuh-musuh utama) Allah yang perlu untuk disebutkan.
Kalaupun ada hal-hal yang “baik” pada diri mereka, maka itu tidak ada nilainya disisi Allah karena kebaikan mereka sudah tertutupi oleh kekufuran yang tebarkan pada Bani Adam.
Kalau anda menanyakan: Apa hikmahnya Allah menciptakan mereka, maka jawabanya sangat banyak, diantaranya:
1). Sebagai Ujian Iman
2). Agar Kebenaran Diperjuangkan Dengan Sungguh-sungguh Bukan Dengan Berleha-leha
3). Untuk Membedakan Mana Yang Hamba Allah & Mana Yang Hamba Syetan.
4). Untuk Membedakan Mana Yang Haq & Mana Yang Batil
5). Untuk Membedakan Mana Yang Tauhid & Mana Yang Syirik
6). Untuk Membedakan Mana Yang Sunnah & Mana Yang Bukan Sunnah (Baca; Bid’ah)
7). Untuk Membedakan Mana Jalan Ke Surga & Mana Jalan Ke Neraka.
Dan lain-lain
Demikian semoga Allah memberikan “HIDAYAH” kepada Saya dan Anda, sehingga kita dipertemukan dalam KEBENARAN & SURGA-Nya…. Amin Ya Rabbal ‘Alamin
والعصر إن الإنسان لفي حسر إلا الذين آمنوا وعملوا الصالحات وتواصوا بالحق وتواصوا بالصبر
Assalamu ‘Alaikum wr. wb sumber

0 comments:

Posting Komentar